Salah satu hal yang perlu dipertimbangkan ketika hendak membeli produk import adalah biaya pengirimannya. Begitu pun ketika Anda hendak membeli baju melalui distributor baju import murah tangan pertama. Maka penting bagi Anda untuk mengetahui secara jelas biaya yang nantinya harus Anda keluarkan.
Oleh karena itu, Anda membutuhkan jasa pengiriman yang memberikan harga murah dan transparan. Hal ini bisa Anda jumpai di Antara Logistic yang merupakan jasa pengiriman logistik untuk produk-produk yang Anda pesan di Alibaba. Di mana jasa ini memberikan rincian biaya setiap jenis produk yang Anda beli dengan sedetail dan sejelas mungkin agar terhindar dari kesalahan pemberian harga.
Rincian Biaya Setiap Jenis Barang
Berikut adalah beberapa rincian biaya dari setiap jenis barang yang ditetapkan oleh Antara Logistic.
Tas
Untuk produk-produk tas fashion perempuan dan laki-laki, tas ransel, tas branded, tas gantung, dan jenis tas lainnya, maka dikenakan biaya sebesar IDR 4.500.000/cbm.
Sepatu
Untuk produk-produk sepatu fashion, sepatu kulit, sandal, dan berbagai jenis sepatu atau sendal, maka dikenakan biaya sebesar IDR 6.000.000/cbm.
Barang-Barang Umum
Untuk barang-barang umum yang dimaksud adalah seperti aksesoris, gelang, klip, dan kacamata. Di mana semua barang akan dibebaskan dari izin import. Hal ini pun akan menghindarkan Anda dari adanya biaya tambahan. Untuk barang-barang umum ini, Anda akan dikenakan biaya sebesar IDR 5.500.000/cbm.
Barang Lartas
Termasuk ke dalam golongan barang lartas diantaranya berupa keras, mainan, headset, LCD, serta barang-barang yang membutuhkan adanya izin SNI, maka akan dikenakan biaya sebesar IDR 6.000.000/cbm.
Garmen, Baju, Dan Kain Jadi
Untuk jenis barang ini, serta yang Anda pesan melalui distributor baju import murah tangan pertama, maka Anda akan dikenakan biaya sebesar IDR 7.000.000/cbm.
Semi Garmen
Untuk pemesanan jenis produk berupa semi garmen, maka akan dikenakan biaya sebesar IDR 6.000.000/cbm.
Kosmetik, Obat, Makanan, Dan Kimia
Hal ini diberlakukan untuk semua jenis kosmetik, makanan, minuman, dan obat-obatan yang Anda beli secara import akan dikenakan biaya sebesar IDR 6.500.000.
Mesin Dan Barang Berat
Bagi Anda yang membeli mesin maupun barang-barang berat secara import melalui Antara Logistic, maka akan dikenakan biaya sebesar IDR 6.000.000/cbm.
Tekstil, Kain, Benang, Dan Senar
Bagi Anda yang memesan produk-produk dengan jenis tekstil, kain, benang, dan senar, maka biaya yang harus ditanggung adalah sebesar IDR 10.000.000/cbm.
Untuk memudahkan Anda dalam mengetahui biaya yang harus dikeluarkan untuk pengiriman barang dari distributor baju import murah tangan pertama dan beragam produk lainnya, maka Anda bisa menghitungnya melalui situs resmi Antara Logistic. Anda hanya perlu memasukkan angkutan yang dipilih, kategori barang, berat (kg), panjang (cm), lebar (cm), tinggi (cm), dan volume (m3). Dan biaya tersebut akan segera muncul setelah Anda meng-klik “Hitung”.